Doa dan Cinta Dari Lapas Lubuk Pakam Untuk Indonesia

INDONESIA 24

- Redaksi

Senin, 1 September 2025 - 20:47 WIB

5064 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Lubuk Pakam, Lembaga Pemasyarakatan Kelas IIB Lubuk Pakam Kementerian Imigrasi dan Pemasyarakatan Direktorat Jenderal Pemasyarakatan Sumatera Utara Laksanakan Doa Bersama Pada Senin (01/09/2025).

Kegiatan yangi dilaksanakan di Aula Administratif ini dipimpin oleh Kalaps Lubu Pakamm, Hakim Sanjaya yang diwakili oleh Kasubag TU, Yanto Simanjuntak serta Jajaran petugas Lapas Lubuk Pakam. Lapas Lubuk Pakam melaksanakan kegiatan doa bersama sebagai wujud rasa syukur dan cinta tanah air.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Doa dipanjatkan oleh jajaran petugas untuk keselamatan, kedamaian, dan kebaikan bagi negeri Indonesia tercinta. Dalam suasana khidmat dan penuh kekhusyukan, seluruh peserta mendoakan agar bangsa ini senantiasa diberikan perlindungan, dijauhkan dari segala bentuk bencana, serta diberkahi dengan persatuan dan kemakmuran.

Kasubag TU dalam amanatnya menyampaikan bahwa doa bukan hanya bentuk ibadah, tetapi juga ikhtiar batin dalam menjaga persatuan bangsa.

“Dari dalam Lapas, kami ikut berkontribusi untuk Indonesia dengan doa dan harapan yang tulus. Semoga Indonesia semakin maju, damai, dan Sejahtera,” ujar Yanto.

Kegiatan ini menjadi bukti bahwa bahwa persatuan dan kasih sayang dapat tumbuh subur di manapun termasuk dari balik tembok Lapas. Doa dan cinta dari Lapas Lubuk Pakam adalah persembahan tulus untuk kejayaan Indonesia.

Kegiatan ini tidak hanya menjadi simbol persatuan, tetapi juga merupakan wujud nyata komitmen seluruh jajaran Pemasyarakatan.(AVID/rel)

Berita Terkait

Warga Dua Desa di Kutalimbaru Ungkap Dugaan Intimidasi dalam Sengketa Lahan dengan PT Serdang Hulu
Pengedar Narkoba di Hiburan Malam Deli Indah Ditangkap Polda Sumut, Masyarakat : Kalau Terbukti Tempat Konsumsi dan Peredaran Narkoba Harus di Cabut Ijinnya
Gawat!! Bandar Sabu dan Judi Tembak Ikan di Laucih Kuta Berinisial Darmi Terkesan Menantang Polda Sumut Untuk Meringkusnya
Kuasa Hukum Kecewa, Polsek Pancur Batu Dinilai Tidak Netral dalam Kasus Josniko Tarigan
Tuntutan Copot Kapolsek Menguat, Masyarakat Nilai Kinerja Polsek Pancur Batu Kian Terpuruk
Dari Sidang ke-27 Hingga Pemeriksaan Kejagung, Kasus Lahan Citraland Ungkap Dugaan Izin Palsu dan Kerugian Negara
Saksi Ahli Dihadirkan di Sidang Ke-27, Pengusutan Lahan Citraland oleh Kejagung RI Menuai Titik Terang bagi Penggugat
Setetes Darah untuk Sesama, Lapas Lubuk Pakam Peringati HUT RI dengan Donor Darah

Berita Terkait

Kamis, 20 November 2025 - 03:14 WIB

Transparansi Zakat ASN Ogan Ilir Disoal: Potensi Rp8 Miliar per Bulan, Pelayanan Baznas Dinilai Berbelit dan Tak Berpihak pada Rakyat Miskin

Rabu, 19 November 2025 - 17:45 WIB

Bupati Franc Tumanggor Hadiri Penandatanganan MoU Pidana Kerja Sosial se-Sumut di Medan

Selasa, 18 November 2025 - 23:12 WIB

Perayaan Hari Pelleng Nasional 2025 Diramaikan Ribuan Masyarakat Pakpak di Medan, Hadiri Tokoh Penting Daerah

Selasa, 18 November 2025 - 22:11 WIB

Pelajar SMP Pakpak Bharat, Imelda Barus, Melaju ke Final “Bintang Sobat SMP 2025”

Selasa, 18 November 2025 - 21:48 WIB

Bupati Pakpak Bharat Salurkan Bantuan Sosial untuk Lansia dan Disabilitas serta Bibit untuk Petani

Selasa, 18 November 2025 - 21:38 WIB

Bupati Pakpak Bharat Hadiri Konsultasi Regional PDRB-ISE 2025: Fokus Solusi Tantangan Ekonomi Terkini

Selasa, 18 November 2025 - 21:27 WIB

Bupati Pakpak Bharat Apresiasi Kebun B2SA PKK: Tingkatkan Gizi dan Kecerdasan Masyarakat

Minggu, 16 November 2025 - 16:13 WIB

Wabup Tutup Pelatihan Metode Gasing, Harap Guru Tularkan Ilmu ke Siswa

Berita Terbaru